Takikardia
Tampilan
Artikel ini memberikan informasi dasar tentang topik kesehatan. |
Takikardia, dikenal pula dengan nama takiaritmia adalah kondisi jantung berdetak di atas 100 deniyut per menit dalam keadaan istirahat, untuk orang dewasa.[1][2][3] Detak jantung sedikit lebih kencang mungkin saja terjadi karena sebab yang normal, seperti sehabis olahraga, atau sebab yang tidak normal, seperti gangguan sinyal listrik jantung.[4][5][6][7][8]
Penyebab
[sunting | sunting sumber]Artikel ini perlu diterjemahkan ke bahasa Indonesia. |
Penyebab takikardia:
- Adrenergic storm
- Alkohol
- Amfetamine
- Anemia
- Antiarrhythmic agents
- Kecemasan
- Fibrilasi atrial
- Atrial flutter
- Atrial tachycardia
- AV nodal reentrant tachycardia
- Brugada syndrome
- Kafeina
- Kokain
- Latihan
- Ketakutan
- Demam
- Gula darah rendah
- Hypovolemia
- Hyperthyroidism
- Hyperventilation
- Infeksi
- Junctional tachycardia
- Methamphetamine
- Multifocal atrial tachycardia
- Nikotin
- Pacemaker mediated
- Rasa sakit
- Pheochromocytoma
- Sinus tachycardia
- Tricyclic antidepressants
- Wolff–Parkinson–White syndrome
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ "Passing Out (Syncope) Caused by Arrhythmias". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2020-06-13. Diakses tanggal 2020-04-13.
- ^ Kushner, Abigail; West, William P.; Pillarisetty, Leela Sharath (2020), "Virchow Triad", StatPearls, Treasure Island (FL): StatPearls Publishing, PMID 30969519, diakses tanggal 2020-06-18
- ^ "Supraventricular Tachycardias". The Lecturio Medical Concept Library. 9 September 2020. Diakses tanggal 2 July 2021.
- ^ Rangaraj VR, Knutson KL (February 2016). "Association between sleep deficiency and cardiometabolic disease: implications for health disparities". Sleep Med. 18: 19–35. doi:10.1016/j.sleep.2015.02.535. PMC 4758899 . PMID 26431758.
- ^ Neumar RW, Otto CW, Link MS, et al. (November 2010). "Part 8: adult advanced cardiovascular life support: 2010 American Heart Association Guidelines for Cardiopulmonary Resuscitation and Emergency Cardiovascular Care". Circulation. 122 (18 Suppl 3): S729–67. doi:10.1161/CIRCULATIONAHA.110.970988 . PMID 20956224.
- ^ "Types of Arrhythmia". NHLBI. July 1, 2011. Diarsipkan dari versi asli tanggal June 7, 2015.
- ^ "Atrial Fibrillation". The Lecturio Medical Concept Library. 11 August 2020. Diakses tanggal 3 July 2021.
- ^ Elsevier, Dorland's Illustrated Medical Dictionary, Elsevier, diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-01-11, diakses tanggal 2022-10-18.