Abdullah bin Ali al-Uraidhi
Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini. Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala. Tag ini diberikan pada Februari 2023. |
Habib Abdullah bin Ali al-Uraidhi adalah seorang penyebar agama Islam asal Hadramaut, Yaman yang wafat di daerah desa Sukawali, Pakuhaji, Tangerang, Banten.[1]
Habib Abdullah bin Ali al-Uraidhi | |
---|---|
Nama | Abdullah bin Ali |
Lahir | Hadramaut, Yaman |
Meninggal | Pakuhaji, Tangerang, Banten, Hindia Belanda |
Dimakamkan di | Makam Keramat Panjang |
Nama lain | Keramat Panjang |
Sejarah
suntingMakam
suntingUmumnya liang lahat kuburan panjangnya 2 meter dan lebar 0,5 atau 1 meter. Namun tidak untuk makam keramat panjang terletak di Kampung Kramat, Desa Sukawali, Pakuhaji, Tangerang.
Makam ini berbeda dengan makam-makam pada umumnya karena memiliki panjang 9 meter dan lebar 0,5 meter.[2]
Makam ini diduga telah berusia lebih dari seribu tahun. Hal ini dapat dibuktikan dengan ditemukannya beberapa obyek arkeologis di sekitar kawasan seperti fragmen keramik, gerabah, fragmen kapan dan lain-lainnya.
Tidak diketahui pasti silsilah yang dimakamkan di dalam makam ini, tetapi menurut keterangan juru kunci, Husein, tokoh yang dimakamkan bernama Habib Abdullah bin Ali al-Uraidhi pendatang dari Hadramaut, Yaman.
Referensi
suntingCatatan Kaki
sunting- ^ Redaksi (2018-05-03). "Makam Kramat Panjang di Pakuhaji Jadi Objek Wisata Religi". Tangerang Online (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2022-12-16.
- ^ Ansyari, Syahrul (2015-04-12). "Cerita Makam Keramat Terpanjang di Tangerang". VIVA.co.id. Diakses tanggal 2022-12-16.