Gunung St. Helens

gunung di Amerika Serikat

Gunung St. Helens adalah sebuah gunung berapi aktif yang terletak di Skamania County, Washington, Amerika Serikat. Gunung ini adalah bagian dari Barisan Pegunungan Cascade dan dahulu pernah dikenal dengan nama Louwala-Clough (dari bahasa daerah yang berarti "gunung api atau berasap"). Gunung ini paling terkenal akan letusannya yang terjadi pada 18 Mei 1980. Letusan tersebut merupakan letusan gunung berapi terparah baik dari segi kekuatan letusan maupun kerugian ekonomi sepanjang sejarah Amerika Serikat. 57 orang tewas, dan puncak gunung berkurang dari 2.950 meter menjadi 2.550 m. Lokasi letusan kini menjadi kawasan Monumen Nasional Gunung Berapi Gunung St. Helens.

Gunung St. Helens
Titik tertinggi
Ketinggian8,365 kaki (2,550 m)
Puncak1.404 m
Geografi
LetakWashington, Amerika Serikat
PegununganPegunungan Cascade
Geologi
Usia batuan< 40,000 tahun
Jenis gunungStratovolcano Aktif
Letusan terakhir2004-10 Juli, 2008
Gunung St. Helens, 17 Mei 1980.
Berkas:Mount St Helens Google Earth.png
Gunung St. Helens dilihat menggunakan Google Earth.

Gunung ini adalah salah satu gunung berapi dalam Lingkaran Api Pasifik.

Pranala luar

sunting
pFad - Phonifier reborn

Pfad - The Proxy pFad of © 2024 Garber Painting. All rights reserved.

Note: This service is not intended for secure transactions such as banking, social media, email, or purchasing. Use at your own risk. We assume no liability whatsoever for broken pages.


Alternative Proxies:

Alternative Proxy

pFad Proxy

pFad v3 Proxy

pFad v4 Proxy