Lompat ke isi

Fürstenfeldbruck

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.
Fürstenfeldbruck
Lambang kebesaran Fürstenfeldbruck
Letak Fürstenfeldbruck di Fürstenfeldbruck
NegaraJerman
Negara bagianBayern
WilayahOberbayern
KreisFürstenfeldbruck
Pemerintahan
 • Lord MayorSepp Kellerer (CSU)
Luas
 • Total32,53 km2 (1,256 sq mi)
Ketinggian
517 m (1,696 ft)
Populasi
 (2013-12-31)[1]
 • Total34.648
 • Kepadatan11/km2 (28/sq mi)
Zona waktuWET/WMPET (UTC+1/+2)
Kode pos
82256
Kode area telepon08141
Pelat kendaraanFFB
Situs webwww.bayregio-fuerstenfeldbruck.de

Fürstenfeldbruck (bahasa Bayern: Bruck) adalah kota yang terletak di Bayern, Jerman. Fürstenfeldbruck berada di bantaran sungai Amper, sekitar 25 km di timur laut München.

Di Pangkalan Udara Fürstenfeldbruck terjadi salah satu episode dalam Pembantaian München pada tahun 1972.

Geografi

Sungai Amper mengaliri Fürstenfeldbruck. Kota ini berada di pertengahan jalan antara Munchen dan Augsburg.

Budaya

Teater

Pertunjukan dan kongres

Bangunan

Pembagian administratif

Di samping desa utama, di Fürstenfeldbruck terdapat sejumlah desa seperti Lindach, Buchenau, Neulindach, Pfaffing, Puch, Rothschwaig, Aich dan Gelbenholzen.

Kota kembar

Pranala luar

  1. ^ "Fortschreibung des Bevölkerungsstandes". Bayerisches Landesamt für Statistik und Datenverarbeitung (dalam bahasa German). 31 December 2013. 
pFad - Phonifier reborn

Pfad - The Proxy pFad of © 2024 Garber Painting. All rights reserved.

Note: This service is not intended for secure transactions such as banking, social media, email, or purchasing. Use at your own risk. We assume no liability whatsoever for broken pages.


Alternative Proxies:

Alternative Proxy

pFad Proxy

pFad v3 Proxy

pFad v4 Proxy