Content-Length: 78811 | pFad | http://id.wikipedia.org/wiki/Periode_glasial_terakhir

Periode glasial terakhir - Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas Lompat ke isi

Periode glasial terakhir

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Impresi seniman yang menggambarkan periode glasial terakhir. Berdasarkan Ice age terrestrial carbon changes revisited oleh Thomas J. Crowley (Global Biogeochemical Cycles, Vol. 9, 1995, hlm. 377–389.

Periode glasial terakhir adalah periode glasial paling baru dalam zaman es sekarang. Periode ini terjadi pada tahun-tahun terakhir dari masa Plestosen, diperkirakan mulai dari 110.000 sampai 10.000 tahun yang lalu.[1]

Pada periode ini ada beberapa perubahan antara pasang dan surut glasier. Jangkauan maksimum glasiasi terjadi sekitar 18.000 tahun yang lalu. Meskipun pola umum pendinginan global dan pasang glasier cukup serupa, perbedaan lokal dalam perkembangan pasang dan surut glasier menjadikannya sulit untuk membandingkan rincian antara benua yang satu dengan benua yang lainnya.

Dari sudut pandang arkeologi manusia, periode ini terhadi pada masa Paleolitikum dan Mesolitikum.

Catatan kaki

[sunting | sunting sumber]

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]








ApplySandwichStrip

pFad - (p)hone/(F)rame/(a)nonymizer/(d)eclutterfier!      Saves Data!


--- a PPN by Garber Painting Akron. With Image Size Reduction included!

Fetched URL: http://id.wikipedia.org/wiki/Periode_glasial_terakhir

Alternative Proxies:

Alternative Proxy

pFad Proxy

pFad v3 Proxy

pFad v4 Proxy