Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Dalam matematika, barisan bagian dari suatu barisan yang diketahui adalah barisan baru yang suku-sukunya adalah sebagian dari suku-suku barisan yang diketahui sebelumnya dengan tetap memperhatikan aturan urutan yang berlaku.[1]
Secara lebih tepat, barisan bagian dari barisan didefinisikan sebagai komposisi fungsi , dengan diketahui adalah suatu barisan anggota-anggota himpunan , dan adalah barisan naik sejati bilangan-bilangan asli.[2]