Lompat ke isi

Jalan Nasional Rute 8

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Jalan Nasional rute 8 merujuk pada dua ruas jalan nasional yang terletak di Jawa dan Sumatra.

Jalan Nasional Rute 8
Persimpangan besar
Ujung Utara:Cilodong, Depok
 Nasional 6 Jalan Nasional Rute 6
Nasional 7 Jalan Nasional Rute 7
Nasional 9 Jalan Nasional Rute 9
Nasional 11 Jalan Nasional Rute 11
Ujung Selatan:Cibadak, Sukabumi
Sistem jalan bebas hambatan

Nasional 7 Nasional 9

Jalan Nasional Rute 8 di pulau jawa adalah jalan yang menghubungkan Jakarta dan Depok di utara dengan Sukabumi di selatan. Rute ini juga melewati sebagian jalur Nasional 9 Rute 9 dan salah satu rute utama menuju wisata Puncak.

Cilodong, Depok - Kota Bogor - Ciawi - Cibadak, Sukabumi

Jalan Nasional Rute 8
Persimpangan besar
Ujung Utara:Tebingtinggi
 Nasional 1 Jalan Nasional Rute 1
Nasional 9 Jalan Nasional Rute 9
Ujung Selatan:Pematangsiantar
Sistem jalan bebas hambatan

Nasional 7 Nasional 9

Jalan Nasional Rute 8 di pulau Sumatra merupakan jalan yang menghubungkan beberapa wilayah di Sumatera Utara. Terbentang dari timur ke barat melalui Tebingtinggi sampai Pematangsiantar

Referensi

[sunting | sunting sumber]
pFad - Phonifier reborn

Pfad - The Proxy pFad of © 2024 Garber Painting. All rights reserved.

Note: This service is not intended for secure transactions such as banking, social media, email, or purchasing. Use at your own risk. We assume no liability whatsoever for broken pages.


Alternative Proxies:

Alternative Proxy

pFad Proxy

pFad v3 Proxy

pFad v4 Proxy