Lompat ke isi

Surat Tanda Coba Kendaraan Bermotor

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Surat Tanda Coba Kendaraan, atau disingkat STCK, adalah tanda bukti pengesahan kendaraan bermotor sementara berdasarkan identitas dan kepemilikannya yang telah didaftar. STCK merupakan sarana identifikasi atau tanda bukti yang sah untuk sementara dalam tugas forensik registrasi dan identifikasi kendaraan bermotor.

STCK hanya diberikan kepada badan usaha di bidang penjualan, pembuatan, perakitan atau pengimporan kendaraan bermotor. STCK berlaku selama perusahaan tersebut masih menjalankan usaha; STCK perorangan kini tidak ada lagi, kecuali pemohon dengan maksud uji coba kendaraan bermotor yang sedang dalam taraf penelitian.

pFad - Phonifier reborn

Pfad - The Proxy pFad of © 2024 Garber Painting. All rights reserved.

Note: This service is not intended for secure transactions such as banking, social media, email, or purchasing. Use at your own risk. We assume no liability whatsoever for broken pages.


Alternative Proxies:

Alternative Proxy

pFad Proxy

pFad v3 Proxy

pFad v4 Proxy