Lompat ke isi

siang

Dari Wikikamus bahasa Indonesia, kamus bebas
Cari entri dan contoh kalimat di Wikipedia untuk: siang
Cari entri dan contoh kalimat di Wikisource untuk: siang
Cari entri dan contoh kalimat di Wikiquote untuk: siang
Cari terjemahan di Wikidata untuk: siang


Nomina

siang (plural: siang-siang; posesif ku, mu, nya; partikel: kah, lah) ·

  1. bagian hari yang terang (yaitu dari matahari terbit sampai terbenam):
    siang kita bekerja, malam kita tidur
  2. waktu antara pagi dengan petang (kira-kira pukul 11.00-14.00):
    ia berangkat pukul 11.00, pulang lebih kurang pukul 13.00 siang
  3. sudah lepas pagi atau hampir tengah hari; sudah lepas tengah hari atau hampir petang:
    ia datang siang ketika kantor hampir ditutup; lekas berangkat ke sekolah, hari sudah siang
Adjektiva

siang

  1. terang (dalam arti bersih, tidak ada rumputnya dsb.)

Etimologi
Kata turunan
Sinonim
Frasa dan kata majemuk
Terjemahan[?]
Lihat pula
Cari leksem ini di Wikidata: siang
Cari terjemahan di Wikidata mengenai: siang
Pranala luar
+ Tambahkan komentar AndaDiskusikan lema ini
Belum ada komentar. Anda dapat menjadi yang pertama




sebagian atau seluruh definisi yang termuat pada halaman ini diambil dari Kamus Besar Bahasa Indonesia

Nomina [bac]

siang

  1. merah

bahasa Hakka

[sunting]

Karakter 姓

[sunting]
Nomina [hak]

siang

  1. marga (nama keluarga).
Nomina [ su ]

siang

Tatakrama bahasa Sunda
hormat: siang
loma: beurang
  1. (loma) siang
pFad - Phonifier reborn

Pfad - The Proxy pFad of © 2024 Garber Painting. All rights reserved.

Note: This service is not intended for secure transactions such as banking, social media, email, or purchasing. Use at your own risk. We assume no liability whatsoever for broken pages.


Alternative Proxies:

Alternative Proxy

pFad Proxy

pFad v3 Proxy

pFad v4 Proxy